Minggu, 12 Januari 2014

TUGAS BLOK 4 XI IPA 1



Tugas blog 4 XI IPA 1
Kelompok II

A.JENIS SENDI DIARTROSIS

1.    SENDI PELURU



Kepala sendi yang bulat tepat masuk di dalam rongga cawan sendi sehingga                  memungkinkan gerakan bebas penuh
Contoh: Sendi panggul dan bahu
2.  SENDI ENGSEL 

 

Sumbu gerak tegak lurus  pada arah panjang tulang sehingga arah gerak hanya pada satu arah
Contoh: Siku dan lutut



3.    SENDI PELANA

 

Permukaan sendi berbentuk pelana, arah sumbu yang satu permukaan cembung dalam arah sumbu yang lain cembung
Contoh: Pada dasar ibu jari 

4.    SENDI PUTAR 

 

merupakan hubungan dua buah tulang yang memukinkan tulang yang satu bergerak memutar pada tulang lainnya . sendi putar terdapat misalnya pada hubungan antar tulang atlas(merupakan ruas pertama dari tulang leher) dengan tulang pemutar yang menyebabkan kepalamu dapat berputar . sendi putar juga terdapat di antara tulang hasta dan tulang pengumpil.


5.     SENDI LUNCUR

 

persendian yang memungkinkan gerak rotasi pada satu bidang datar. Contoh: hubungan tulang pergerlangan kaki. 



B. Fungsi persendian Sinartosis

 

Sinartrosis adalah persendian yang tidak memungkinkan terjadinya gerakan. Pada persendian ini, tulang-tulangnya dipersatukan oleh serabut jaringan ikat (sinartrosis sinfibrosis) atau oleh tulang rawan hialin (sinartrosis sinkondrosis). Contoh sinartrosis sinfibrosis adalah hubungan antartulang tengkorak yg melindungi organ otak .




C. 5  ALAT BANTU SISTEM GERAK 


A.    KURSI RODA

 

Kursi roda adalah alat bantu yang digunakan oleh orang yang mengalami kesulitan berjalan menggunakan kaki, baik dikarenakan oleh penyakit, cedera, maupun cacat. Alat ini bisa digerakkan dengan didorong oleh pihak lain, digerakkan dengan menggunakan tangan, atau digerakkan dengan menggunakan mesin otomatis.




b.    KAKI PALSU  


 


0 komentar:

Posting Komentar